Belajar Bareng IGI Jakarta Selatan Sesi 2
Bapak/Ibu guru yang berbahagia...
Dalam menyemarakkan Hari Guru Nasional 2020 dan HUT IGI, belajar bareng IGI Jaksel kali ini merupakan pelatihan lanjutan dari Topik Penggunaan Canva dan Kinemaster.
Dalam pelatihan ini kita akan belajar bareng bagaimana mengoptimalkan smartphone dan/atau komputer kita agar tetap bisa membuat konten positif meskipun spesifikasinya kentang (baca: tanggung). Karena permasalahan utama dalam dunia editing adalah kemampuan memberi efek sesuai kebutuhan namun saat sudah dilakukan ada horor yang menghantui bernama leletnya proses rendering/ekspor. Nah, di sini kita akan belajar bareng bagaimana mengatasi kendala tersebut.
Apa saja bahasannya:
-Tips memilih software/aplikasi yang sesuai kebutuhan (selain Kinemaster)
-Proses instalasi beberapa software/aplikasi (diberikan gratis jika tak punya)
-Praktik editing pembuatan video pembelajaran
-Tanya jawab/coaching clinic
-Pemberian Sertifikat elektronik kepada peserta
Pelaksanaan:
Hari/tgl : Sabtu 7 November 2020
Pukul : 10.00 - 12.00 WIB
tanpa biaya pendaftaran.
Yuk daftar segera dan belajar bareng IGI Jaksel
Klik link ini:
http://bit.ly/BelajarBarengIGIJaksel-TipsEditVideo
Bagi yang belum jadi Anggota IGI bisa daftar di link ini:
https://anggota.igi.or.id/pendaftaran.html
Sampai jumpa di ruang maya
Salam satu layer... 🙏
#harigurunasional
#hutigi
#belajarbarengigijaksel
#editingvideo
#kentangtetapkencang
0 comments:
Posting Komentar